Image of Mikroprosesor dan Interfacing

Text

Mikroprosesor dan Interfacing



Buku literatur dibidang mikroposesor ataupun interfacing yang ditulis dalam bahasa indonesia (bukan terjemahan) termasuk langka ditanah air ini. Sementara itu kebutuhan para mahasiswa teknik, engineer ataupun teknisi akan materi mikroprosesor dan interfacing yang ditulis secara saintifik dan dalam bahasa ibu adalah relatif sangat besar. Didalam buku Mikroprosesor&Interfacing ini Anda akan menjumpai bahasan-bahasan yang meliputi : Prinsip dasar Mikroprosesor, Teknik membangun sistem minimum, Teknik interfacing dasar disertai contoh aplikasi Robot Road Runner, Teknik pemrograman single-task dan multi-task, Teknik parallel interfacing (stepper motor, switching) disertai contoh aolikasi Robot Micro Mouse, Teknik user interfacing (keyboard, LCD monitor), Teknik serial interfacing dengan contoh aplikasi sistem wireless remote control pada Solar Powered Mobile Robot dan aplikasi sistem Character Terminal untuk jaringan komputer. Buku ini dapat digunakan sebagai pegangan mengajar materi yang berkenaan untuk mahasiswa teknik level dasar dan menengah (semester 3 hingga 6). Namun demikian, dapat juga digunakan sebagai bahan alternatif bagi para peneliti dan praktisi.


Ketersediaan

#
My Library 004.6 PIT m
0458
Tersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
004.6 PIT m
Penerbit Andi : .,
Deskripsi Fisik
xi, 317 hlm.; bibl.: hlm 315-317.; ilus.; 23 cm.
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
979-763-080-3
Klasifikasi
004.6
Tipe Isi
text
Tipe Media
other
Tipe Pembawa
-
Edisi
1
Subjek
Info Detail Spesifik
Satu Ekslempar
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


Akses Katalog Publik Daring - Gunakan fasilitas pencarian untuk mempercepat penemuan data katalog