Image of Manajemen Public Relations : Konsep dan Aplikasinya di Indonesia

Text

Manajemen Public Relations : Konsep dan Aplikasinya di Indonesia



Buku ini bertolak dari pemikiran bahwa fungsi PR menyangkut hidup-matinya perusahaan. Secara komprehensif dan praktis penulis menjelaskan dan memberi petunjuk-dengan memadukan teori komunikasi & jurnalistik, teori organisasi, dan aplikasi manajemen-bagaimana mengelola dengan baik hubungan antara perusahaan dengan para pihak terkait (stakeholders) agar perusahaan dapat tumbuh optimal. Demikianlah, manajemen krisis termasuk salah satu fungsi strategis PR yang dibahas.


Ketersediaan

#
My Library 659.2 KAS m
0832
Tersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
659.2 KAS m
Penerbit Pustaka Utama Grafiti : Surabaya.,
Deskripsi Fisik
xxx, 265 hlm.; bibl.: hlm. 257-260.; ilus.; ind.;
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
979-444-309-3
Klasifikasi
659.2
Tipe Isi
text
Tipe Media
other
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
Satu Ekslempar
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


Akses Katalog Publik Daring - Gunakan fasilitas pencarian untuk mempercepat penemuan data katalog