Image of Laporan Tugas Akhir Analisis Rasio Keuangan untuk Mengetahui Kinerja Keuangan pada KOPERLIS JATIM

Text

Laporan Tugas Akhir Analisis Rasio Keuangan untuk Mengetahui Kinerja Keuangan pada KOPERLIS JATIM



Tujuan penulisan proyek akhir ini adalah untuk mengetahui seluk beluk dunia perkoperasian dan untuk mengetahui kinerja keuangan KOPERLIS JATIM dari hasil perhitungan analisis rasio keuangan pada khususnya. Untuk mencapai rujuan tersebut metode analisis data yang digunakan penulis adalah analisis horizontal dengan teknik analisis time series yaitu analisis dengan cara membandingkan neraea dan laporan sisa hasil usaha 1 tahun terakhir secara berurutan yaitu periode keuangan 2005 sampai dengan 2006 dan hasil perhitungan analisis rasio laporan keuangan rasio likuiditas, rasio renrabilitas/profitabiliras dan rasio efesiensi usaha. Objek penulisan yang diambil oleh penulis adalah analisis rasio laporan keuangan untuk mengetahui kinerja keuangan koperasi, Lokasi yang dipilih penulis adalah KOPERLIS JATIM JI. Bratang Binangun (Manyar Megah Indah Plaza) Blok A-31 Surabaya. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kondisi likuiditas KOPERLIS JATIM cukup likuid meskipun terjadi penurunan terhadap current ratio, tetapi penurunan tcrsebut tidak terlalu signifikan. Kemampuan KOPERLIS JATIM dalam menghasilkan SHU juga cukup baik sehingga dalam menghadapi kemungkinan kerugian yang akan terjadi sangat kecil. Kinerja management KOPERLIS JATlM cukup baik dalam mengelola aset yang dimiliki. Berdasarkan ternuan tersebut beberapa hal yang dapat ditemukan oleh KOPERLlS JATIM untuk perbaikan adalah: I) Pelemparan kreditlpinjaman kepada anggota/non anggota, 2) Kebijaksanaan dalam pengambilan keputusan.


Ketersediaan

#
My Library (3, 3) TA AK-115 SAD 2008
161TA
Tersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
TA AK-115 SAD 2008
Penerbit Program Studi Akuntansi Politeknik NSC : 2023.,
Deskripsi Fisik
vii, 61hlm.; 29,7cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
TA AK-115
Tipe Isi
text
Tipe Media
other
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
1 Eksemplar
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


Akses Katalog Publik Daring - Gunakan fasilitas pencarian untuk mempercepat penemuan data katalog