Image of Analisis Struktur dengan Metode Matriks

Text

Analisis Struktur dengan Metode Matriks



Buku Analisis Struktur dengan Metode Matriks ini ditulis sebagai upaya meningkatkan kepustakaan bidang teknologi informasi, khususnya bagi mahasiswa maupun akademisi yang tertarik pada bidang penggunaan aplikasi mengenai konsep, basic design dan tahapan analisis srtuktur teknik sipil dengan metode matriks. Penekanan utama dari materi buku ini adalah penjelasan mengenai konsep dan metode aplikasi terkait basic design dan tahapan analisis struktur teknik sipil melalui metode matriks dengan beberapa ilustrasi yang sebagian besar diambil dari referensi buku Matrix Structural Analysis oleh Willian McGuirre dan Richard Gallagher, serta beberapa referensi buku lainnya. Tentunya dilengkapi dengan petunjuk operasi matriks dan aritmetikannya dengan menggunakan fungsi-fungsi dalam Microsoft Excel.


Ketersediaan

#
Location name is not set 512.934.4 SUH a
2040
Tersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
512.934.4 SUH a
Penerbit Andi : Yogyakarta.,
Deskripsi Fisik
viii, 214hlm.; bibl.; bio.; Ilus, 24cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
978-979-29-6204-8
Klasifikasi
512.934.4
Tipe Isi
text
Tipe Media
other
Tipe Pembawa
-
Edisi
1
Subjek
Info Detail Spesifik
1 eksemplar
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


Akses Katalog Publik Daring - Gunakan fasilitas pencarian untuk mempercepat penemuan data katalog