Detail Cantuman
Pencarian SpesifikText
Laporan Tugas Akhir Sistem Informasi Aplikasi Desktop Laporan Jurnal Work Order Menggunakan Visual Basic 6.0 Dan Database MySQL
Dengan semakin berkembangnya teknologi informasi pada era modern ini, peralatan pendukung jaringan komputer akan sangat semakin dibutuhkan dalam pembangunan sebuah aplikasi komputer. Laporan jurnal WO merupakan solusi dalam masyarakat untuk mempermudah penginputan sebuah laporan pekerjaan dengan lingkup perkantoran, yang biasanya banyak perkantoran masih menggunakan cara manual atau dengan kata lain masih mencatat sebuah buku, yang dimana aplikasi Laporan jurnal WO ini bisa dilakukan menggunakan sebuah aplikasi software Visual basic 6.0 dan database MYsql.
Dalam pembahasan ini yang akan penulis bahas adalah bagaimana cara membuat aplikasi laporan jurnal WO berbasis Databse MYsql dengan system aplikasi Visual basic 6.0.
Penulis menitik beratkan pembahasan pada perancangan Laporan Jurnal WO berbasis database MYsql, membuat tabel login, tabel jurnal dan langkah-langkah agar dapat terkoneksi dengan aplikasi Visual basic 6.0, sehingga client/user dapat melakukan penginputan dan pencarian data secara lebih mudah dan menghemat waktu.
Kata Kunci : Laporan Jurnal WO, Mysql, Visual Basic 6.0
Ketersediaan
Informasi Detail
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
TA.TK-173.ABI.2020
|
Penerbit | Program Studi Teknologi Komputer Politeknik NSC : Surabaya., 2020 |
Deskripsi Fisik |
ix, 19hlm.; bibl.; Ilus, 29,7cm
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Klasifikasi |
TA.TK-173
|
Tipe Isi |
text
|
Tipe Media |
other
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subjek |
-
|
Info Detail Spesifik |
1 eksemplar
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain
Informasi
Akses Katalog Publik Daring - Gunakan fasilitas pencarian untuk mempercepat penemuan data katalog