Image of Laporan Tugas Akhir Prosedur Penjualan Baju Senam Crystal Pada CV Crystal Activewear

Text

Laporan Tugas Akhir Prosedur Penjualan Baju Senam Crystal Pada CV Crystal Activewear



Keberadaan SOP (Standard Operating Procedure) sangat penting bagi operasional suatu perusahaan. Dengan SOP bisa diantisipasi berbagai situasi yang mungkin terjadi dalam menjalankan bisnis. SOP (Standard Operating Procedure) penjualan yang ada pada CV. Crystal Activewear diantaranya ialah: menganalisa dan mengembangkan strategi penjualan untuk meningkatkan jumlah pelanggan, selalu memberikan update kepada customer mengenai produk-produk terbaru beserta mengirimkan gambar modelnya dan masih banyak lagi. Hasil dari pembahasan mengenai prosedur penjualan baju senam yang diterapkan di CV. Crystal Activewear Outlet Pasar Atum Surabaya ialah, perusahaan tidak hanya melayani penjualan langsung tetapi juga melakukan penjualan secara online.


Ketersediaan

#
My Library TA.AN-171.HAY.2018
590TA
Tersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
TA.AN-171.HAY.2018
Penerbit Program Studi Administrasi Niaga Politeknik NSC : 2023.,
Deskripsi Fisik
xiii, 44 hlm.; 29,7cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
TA AN-171
Tipe Isi
text
Tipe Media
other
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
1 Ekslempar
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


Akses Katalog Publik Daring - Gunakan fasilitas pencarian untuk mempercepat penemuan data katalog