Image of Laporan Tugas Akhir Standard Operational Procedure Receptionist Di Apartemen The Adhiwangsa Golf Residen Surabaya

Text

Laporan Tugas Akhir Standard Operational Procedure Receptionist Di Apartemen The Adhiwangsa Golf Residen Surabaya



Tujuan dari penulisan tugas akhir ini adalah untuk mengetahui SOP (standard operational procedure) Receptionist di The Apartemen Adhiwangsa Golf Residence Surabaya. Di apartemen The Adhiwangsa Golf Recidence Surabaya, bagian receptionist diistilahkan dengan concierge yang bertugas sebagai ujung tombak atau pintu gerbang pelayanan yang diberikan oleh apartemen. Receptionist bertugas menangani surat, dokumen, dan paket, menangani tamu showing unit, menerima telephone, menerima tamu penghuni, handling Complaint, Miscellaneous, lost and Found. Di apartemen The Adhiwangsa Golf Residence Surabaya sudah ditetapkan Standard Operational Procedure sebagai landasan/pedoman dalam menjalankan tugas,alat ukur kinerja dan juga dapat memberikan rasa percaya diri kepada karyawan dalam melakukan setiap langkah kerja.


Ketersediaan

#
My Library TA.HT-093.SAF.2016
460TA
Tersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
TA.HT-093.SAF.2016
Penerbit Program Studi Perhotelan Politeknik NSC : 2023.,
Deskripsi Fisik
ix, 47hlm.; 29,7cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
TA HT-093
Tipe Isi
text
Tipe Media
other
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
1 Eksemplar
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


Akses Katalog Publik Daring - Gunakan fasilitas pencarian untuk mempercepat penemuan data katalog